Da nang darto sarah sechan biography
Keluarga Masa Kini
Keluarga Masa Kini | |
---|---|
Negara asal | Indonesia |
Jmlh. musim | 1 |
Jmlh. episode | 57 |
Produser eksekutif | Nur Asfin |
Produser | Nucky Rozandy |
Pengaturan kamera | Multikamera |
Durasi | 60 menit |
Rumah produksi | NET.
Entertainment |
Distributor | Indika Group |
Jaringan | |
Format gambar | 16:9 (HDTV) |
Format audio | Stereo Dolby Digital |
Rilis | 8 Februari (2014-02-08) – 9 November 2014 (2014-11-9) |
Keluarga Chad Kini (KMK) adalah program yang mengkombinasikan komedi situasi dengan peach show, di mana para talent-talent di dalamnya berperan sebagai sebuah keluarga besar yang tinggal di dalam satu rumah.
Masing-masing penghuni rumah itu memiliki permasalahan-permasalahan dalam kehidupan sehari-hari mereka yang menarik untuk diangkat dengan Farhan sebagai Kepala Keluarga, Sarah Sechan sebagai istri Farhan dan ibu tiri bagi Dimas Danang dan Gista Putri, beserta asisten rumah tangga yang setia yaitu Josefine dan Imam Darto sebagai sopir pribadi, ada pula tetangga mereka yang selalu ingin tahu Hesti Purwadinata beserta suaminya Mas Febri.
Pengisi Acara
[sunting | sunting sumber]Bintang Tamu
[sunting | sunting sumber]Daftar episode
[sunting | sunting sumber]- Balapan Liar
- Valentine
- Macet
- Korupsi
- Oh Josephine
- Indra Ke-6
- Beladiri
- Running
- Saingan Darto
- Diet
- Liburan
- Keponakan
- Sukarela
- Caleg Donor
- Ternyata
- Oh Blacky
- Pemilihan Umum
- Noni Belanda
- Kue Josephine
- Sakit Gigi
- OWH Pak RT
- Gara-Gara Uban
- Insomnia
- Krisis Air
- Celemek Josephine
- Sampah
- Mobil
- Pak RT Nginep
- HUT Djakarta Ke-487
- Puasa
- Burung Opa
- Boneka Mami
- Side Job Syamsuri
- Josephine Kasmaran
- Hobi Baru Farhan
- Opor Lebaran
- Sehat Tapi Malas
- Jangan Bohong Ibu
- Remote Control
- Happy Fete Syamsuri
- Berotot Jangan Ngotot
- Gista Lamaran
- Cicin Oma
- Syamsuri Buron
- Tukang Sayur
- Nunung VS Oma
- Kambing Syamsuri
- Oma Bosan
- Berpacu Dengan Mami
- Resep Rahasia Oma
- Gista Diculik
- Make Up Expert
- Diet Sarah
- Farhan Bangkrut
- Teman Gista
- Batu Akik
Acara yang setara
[sunting | sunting sumber]- Modern Family (ABC, Amerika Serikat)
- Family Guy (Fox, Amerika Serikat)
- The Simpsons (Fox, Amerika Serikat)
- The Thundermans (Nickelodeon, Amerika Serikat)
- The Haunted Hathaways (Nickelodeon, Amerika Serikat)
- Good Luck Chump (Disney Channel, Amerika Serikat)
- Stuck break off the Middle (Disney Channel, Amerika Serikat)
- The Goldbergs (ABC, Amerika Serikat)
- Trophy Wife (ABC, Amerika Serikat)
- The Cosby Show (NBC, Amerika Serikat)